ADVERTISEMENT
  • Nusantara Channel
  • STRUKTUR REDAKSI
  • Tarif Iklan
  • Tarif Iklan
  • Tentang Kami
Nusantara Channel
Advertisement
  • News
    • Internasional
    • Nasional
    • Regional
    • Pendidikan
    • Ekobis
    • Hukum Kriminal
    • TNI-POLRI
  • Advertorial
    • Profil & Opini
  • Sastra
  • Sport
  • Viral
  • Tempo Doeloe
  • Hobby
  • Sekitar Kita
No Result
View All Result
  • News
    • Internasional
    • Nasional
    • Regional
    • Pendidikan
    • Ekobis
    • Hukum Kriminal
    • TNI-POLRI
  • Advertorial
    • Profil & Opini
  • Sastra
  • Sport
  • Viral
  • Tempo Doeloe
  • Hobby
  • Sekitar Kita
No Result
View All Result
Nusantara Channel
No Result
View All Result
DPRD Kota Makassar
Home Sport

Tapak Suci Cabang SMK Pratidina Makassar, Maccini Sombala, dan Parang Tambung Menggelar Latihan bersama se- Kecamatan Tamalate

Juli 7, 2022
Foto: Latihan bersama digelar antara cabang Parang Tambung, Maccini Sombala, dan Bongaya

Foto: Latihan bersama digelar antara cabang Parang Tambung, Maccini Sombala, dan Bongaya

Nusantarachannel.co, Makassar –Latihan bersama digelar oleh tiga cabang latihan yakni cabang 37 Parang Tambung, Maccini Sombala dan SMK Pratidina Makassar, latihan bersama ini dilaksanakan di pusat latihan Tapak Suci Cabang Maccini Sombala Kawasan Kampung KB, Kamis 8 Juli 2022.

Hadir dalam latihan bersama tersebut adalah Pelatih Tapak Suci Cabang Parang Tambung dan Maccini Sombala, Hermanto, SE dan Ketua Tapak Suci Cabang Maccini Sombala Rachmat Tumengkol, SE.

BeritaLainnya

Ini Harapan Danny Pomanto Pada Event Shindoka Cup Karate Open Tournament, Hasilkan Atlet-atlet Berprestasi

Ahmad Susanto Buka Secara Resmi Dream Team Nasional Tenis Junior

Ketua Tapak Suci Cabang Maccini Sombala Rahmat Tumengkol dalam pembukaan latihan bersama menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan ajang silaturahmi antar sesama siswa Tapak Suci ke tiga cabang latihan ini yang notabene berada di satu wilayah Kecamatan Tamalate. Ungkap Rahmat

Lanjut Rahmat Tumengkol, ketiga cabang ini kebetulan secara wilayah berdekatan dan namun beda kelurahan yakni kelurahan Maccini Sombala, Kelurahan Parang Tambung dan Kelurahan Jongaya. Olehnya itu harapan kami dengan diadakannya latihan bersama selain menjalin silaturahim kita juga saling berbagi ilmu dan pengalaman masing-masing. Lanjutnya

Sementara itu Pelatih Tapak Suci Cabang 37 Parang Tambung dan Maccini Sombala Hermanto, disela-sela latihan menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan inisiasi dari teman-teman kader untuk menjalin keakraban diantara tiga cabang latihan yang ada di wilayah Kecamatan Tamalate.

Pada latihan sore hari ini kita lakukan sparing antar siswa ke tiga cabang latihan untuk lebih meningkatkan kualitas tanding diantara mereka, dimana Sparing dalam olahraga pencak silat sering dikata sebagai latih tanding, merupakan suatu bidang dalam program latihan pencak silat yang berupa simulasi pertandingan sesungguhnya, di mana dua pesilat seakan-akan bertanding dalam beberapa babak tertentu sesuai program latihan.

“Fungsi sparring atau latih tanding ini merupakan latihan untuk membiasakan pesilat dengan kondisi pertandingan sesungguhnya. Latihan sparring ini mesti dijalankan dengan perencanaan yang matang sehingga tidak mempunyai dampak negatif atau fatal bagi pesilat seperti cidera atau kecelakaan latihan” ujar pria berkacamata yang akrab disapa Ka’Anto

Lanjut K’Anto bahwa latihan gabungan kali ini merupakan awal dari pertemuan ke tiga cabang latihan dan belum semua siswa turut serta dalam latihan ini. Saya berharap pada latihan gabungan berikutnya jauh lebih banyak lagi yang bisa ikut serta, kalau kita berbicara data siswa di 3 cabang lumayan banyak, cabang Maccini Sombala jumlah siswa kurang lebih 60 orang, Parang tambung jumlah siswa kurang lebih 40 orang dan SMK Pratidina kurang lebih 30 orang.

Selain latihan rutin setiap 2 kali sepekan kita akan adakan juga kegiatan kegiatan lainnya, seperti kegiatan keagamaan, sosial dan kemanusiaan yang akan kita bingkai dalam suatu bentuk kepedulian terhadap lingkungan sekitar, insya Allah dalam bulan ini kita akan adakan beberapa rangkaian kegiatan di tiga momen hari besar/nasional yakni Hari Anak Nasional yang jatuh pada tanggal 23 Juli, Peringatan Hari Raya 1 Muharram pada tanggal 30 Juli dan Hari Milad ke-59 Perguruan Tapak Suci pada tanggal 31 Juli, jadi puncak rangkaian kegiatan ini di Hari Milad Perguruan Tapak Suci Putera Muhammadiyah. Ucap K’Anto disambut riuh tepuk tangan siswa Tapak Suci yang hadir dalam latihan bersama.

Diantara siswa Tapak Suci, Erlita, Fitri, Mey Sahra, Saira, Echa, Putri Regina dan lainnya merasa senang dan bahagia bisa kumpul dan latihan bersama dengan cabang SMK Pratidina, Parang Tambung dan Maccini Sombala.

“Semangat ki Ka’ kalau banyak ki latihan gabungan, karena bertambah banyak ki juga teman silat”. Ucap mereka beramai-ramai.

Mifta,Mirna,Jelita,Reni dan Andra dari SMK Pratidina Makassar, merasa bahagia bisa kumpul bersama adek-adek dari cabang Parang Tambung dan Maccini Sombala. Semoga kita semua bisa latihan bareng-bareng lagi dengan jumlah yang lebih banyak.

Saya ucapkan terima kasih dan memberikan apresiasi kepada adek-adek dari SMK Pratidina yang sempat hadir pada sore hari ini diantaranya Mifta,Mirna,Jelita,Reni dan Andra. Insya Allah adek-adek dari cabang Parang Tambung dan Maccini Sombala akan berkunjung juga ke tempat latihan di SMK Pratidina. Tutup K’Anto.

 

Tags: HermantoJongayaMaccini SombalaParang TambungRahmat TumengkolTamalateTapak Suci Cabang 37 Parang TambungTapak Suci Cabang Maccini SombalaTapak Suci Cabang SMK Pratidina Makassar
Share58Tweet37Send

Related Posts

Ini Harapan Danny Pomanto Pada  Event Shindoka Cup Karate Open Tournament, Hasilkan Atlet-atlet Berprestasi
Sport

Ini Harapan Danny Pomanto Pada Event Shindoka Cup Karate Open Tournament, Hasilkan Atlet-atlet Berprestasi

Januari 10, 2023
Ahmad Susanto Buka Secara Resmi Dream Team Nasional Tenis Junior
Sport

Ahmad Susanto Buka Secara Resmi Dream Team Nasional Tenis Junior

Januari 6, 2023
Tim Tapak Suci Darul Aman Menjadi Yang Terbaik Di Kejuaraan Makassar Championship I
Sport

Tim Tapak Suci Darul Aman Menjadi Yang Terbaik Di Kejuaraan Makassar Championship I

Desember 26, 2022
Mantap! Dua Siswa SMPN 18 Makassar Mengharumkan Sekolahnya Pada Turnamen Nasional Pencak Silat Tapak Suci UINAM CUP VI 
Sport

Mantap! Dua Siswa SMPN 18 Makassar Mengharumkan Sekolahnya Pada Turnamen Nasional Pencak Silat Tapak Suci UINAM CUP VI 

Desember 24, 2022
Keren, Siswa-Siswi Sekolah Yayasan Al-Hidayah Makassar Meraih Medali Emas dan Perak Pada Turnamen Nasional Pencak Silat Tapak Suci UINAM CUP VI
Sport

Keren, Siswa-Siswi Sekolah Yayasan Al-Hidayah Makassar Meraih Medali Emas dan Perak Pada Turnamen Nasional Pencak Silat Tapak Suci UINAM CUP VI

Desember 24, 2022
Keren, Siswa SDN Tanggul Patompo 2 Meraih Medali Pada Turnamen Nasional Pencak Silat Tapak Suci
Sport

Keren, Siswa SDN Tanggul Patompo 2 Meraih Medali Pada Turnamen Nasional Pencak Silat Tapak Suci

Desember 22, 2022
Load More

Discussion about this post

Stay Connected test

  • 86.9k Followers
  • 23.7k Followers
  • 99 Subscribers
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Dua Gadis Pelaku Penganiayaan dalam Video di Bulukumba Diperiksa Polisi

Dua Gadis Pelaku Penganiayaan dalam Video di Bulukumba Diperiksa Polisi

Mei 28, 2022
Jarimu Harimaumu, Akun FB AW Dilaporkan UU ITE, Putri Dakka : Tiada Kejahatan yang Sempurna

Jarimu Harimaumu, Akun FB AW Dilaporkan UU ITE, Putri Dakka : Tiada Kejahatan yang Sempurna

Mei 30, 2022
3 Calon Mahasiswa Kedokteran Unhas Ditangkap Polisi, Ada Apa? 

3 Calon Mahasiswa Kedokteran Unhas Ditangkap Polisi, Ada Apa? 

Mei 27, 2022
Keluarga Abdul Patta Karaeng Lolo Keberatan Kerukunan Keluarga Pakai Nama Karaeng Tanaberu

Keluarga Abdul Patta Karaeng Lolo Keberatan Kerukunan Keluarga Pakai Nama Karaeng Tanaberu

Oktober 24, 2022
Konferensi Kerja PGRI

Konferensi Kerja Nasional III PGRI

0
Kompetensi

Kompetensi “Dihabisi” Dalam Diskusi Media

0
Bukan Gambang, Wartawan Jembatan Pengetahuan Masyarakat

Bukan Gambang, Wartawan Jembatan Pengetahuan Masyarakat

0
Ini Perjuangan Siswi SLBN 1 Makassar Menuju Berlin Jerman

Ini Perjuangan Siswi SLBN 1 Makassar Menuju Berlin Jerman

0
Andi Pasamangi Wawo Kembali Jadi Ketua Pengurus Mesjid Al Hidayah

Andi Pasamangi Wawo Kembali Jadi Ketua Pengurus Mesjid Al Hidayah

Februari 6, 2023
Cinta, Dari Pemulung Jadi Badut Demi Bayar Uang Sekolah

Cinta, Dari Pemulung Jadi Badut Demi Bayar Uang Sekolah

Februari 5, 2023
Fakta Baru Kematian Virendy, Ditengarai Bukan di Tompobulu

Fakta Baru Kematian Virendy, Ditengarai Bukan di Tompobulu

Februari 5, 2023
Kota Makassar Gelar Jappa Jokka Cap Go Meh 2023

Kota Makassar Gelar Jappa Jokka Cap Go Meh 2023

Februari 5, 2023

Recent News

Andi Pasamangi Wawo Kembali Jadi Ketua Pengurus Mesjid Al Hidayah

Andi Pasamangi Wawo Kembali Jadi Ketua Pengurus Mesjid Al Hidayah

Februari 6, 2023
Cinta, Dari Pemulung Jadi Badut Demi Bayar Uang Sekolah

Cinta, Dari Pemulung Jadi Badut Demi Bayar Uang Sekolah

Februari 5, 2023
Fakta Baru Kematian Virendy, Ditengarai Bukan di Tompobulu

Fakta Baru Kematian Virendy, Ditengarai Bukan di Tompobulu

Februari 5, 2023
Kota Makassar Gelar Jappa Jokka Cap Go Meh 2023

Kota Makassar Gelar Jappa Jokka Cap Go Meh 2023

Februari 5, 2023
Nusantara Channel

Media Nusantara Channel
Penerbit: PT Mangulawa Media Nusantara
Alamat: JL. ABD. DG. SiruaNo. 350

Nusantara Channel Category

  • Advertorial
  • Ekobis
  • Entertainment
  • Hobby
  • Hukum Kriminal
  • Internasional
  • Lifestyle
  • Loker
  • Nasional
  • News
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Politik
  • Profil & Opini
  • Regional
  • Religi
  • Sastra
  • Sekitar Kita
  • Sport
  • Tempo Doeloe
  • TNI-POLRI
  • Video
  • Viral

Follow Us

Berita Terkini

Andi Pasamangi Wawo Kembali Jadi Ketua Pengurus Mesjid Al Hidayah

Andi Pasamangi Wawo Kembali Jadi Ketua Pengurus Mesjid Al Hidayah

Februari 6, 2023
Cinta, Dari Pemulung Jadi Badut Demi Bayar Uang Sekolah

Cinta, Dari Pemulung Jadi Badut Demi Bayar Uang Sekolah

Februari 5, 2023
Fakta Baru Kematian Virendy, Ditengarai Bukan di Tompobulu

Fakta Baru Kematian Virendy, Ditengarai Bukan di Tompobulu

Februari 5, 2023
Kota Makassar Gelar Jappa Jokka Cap Go Meh 2023

Kota Makassar Gelar Jappa Jokka Cap Go Meh 2023

Februari 5, 2023
No Result
View All Result
  • News
    • Internasional
    • Nasional
    • Regional
    • Pendidikan
    • Ekobis
    • Hukum Kriminal
    • TNI-POLRI
  • Advertorial
    • Profil & Opini
  • Sastra
  • Sport
  • Viral
  • Tempo Doeloe
  • Hobby
  • Sekitar Kita

© 2022 NUSANTARA CHANNEL |by.rhynaldking.